Sunday, 30 June 2013

Cara Memperbaiki Kapasitas Flashdisk Yang Hilang

Flashdisk sudah tidak asing lagi di telinga kita. Benda yang berfungsi untuk menyimpan data-data dari komputer kita. Flashdisk biasanya difungsikan untuk menyimpan sebagian data kecil yang mungkin penting untuk kemudian digunakan di komputer lain. Flashdisk sekarang ini biasanya berukuran 4 Gyga Byte (GB), 8 GB, 16 GB, bahkan ada yang sampai 128 GB....
Read more ...
Friday, 28 June 2013

Menonaktifkan Automatic Update Windows 7

Banyak orang khawatir mengenai update windows yang seringkali menyebabkan Windows black screen karena terdeteksi Windows tersebut palsu dan diaktifkan menggunakan tools crack Windows seperti Windows Loader. Kebanyakan pengguna sistem operasi Windows 7 memang menggunakan tools Windows Loader untuk mengaktivasinya. Mungkin sebagian dari pembaca juga...
Read more ...
Wednesday, 26 June 2013

Cara Mengatur Startup Windows 7

Program yang biasanya dijalankan secara otomatis di startup windows adalah program anti virus, internet download manager, dan aplikasi-aplikasi lainnya. Tahukah kita bahwa kita dapat menambahkan program atau aplikasi untuk dapat dijalankan di startup windows 7? Jawabannya adalah bisa. Dengan cara mengatur program startup kita juga dapat mengurangi...
Read more ...
Monday, 24 June 2013

Membuat Memo Di Windows 7 Dengan Sticky Notes

Sudahkah kita menjadwalkan kegiatan apa yang akan kita lakukan hari ini? "Saya pikir saya tidak memerlukan jadwal, yang saya butuhkan adalah menyusun semuanya di pikiran saya". Ada sebagian orang mungkin menjawab seperti itu, namun bagi sebagian orang yang lain saya yakin bahwa banyak jadwal yang terlupakan jika kita tidak menuliskannya. Menuliskan...
Read more ...
Saturday, 22 June 2013

Setting Internet Protocol (IP) LAN Melalui Command Prompt

Seringkali kita membutuhkan setting cepat internet protocol atau IP di komputer kita. Demi untuk menyeragamkan kelas IP di lingkungan jaringan komputer dimana kita berada. Misalnya saja untuk menghubungkan komputer kita ke internet maka kita harus menghubungkannya terlebih dahulu ke hub jaringannya. Dari berbagai hal pengaturannya yaitu, internet...
Read more ...
Thursday, 20 June 2013

Cara Mudah Download Driver Laptop

Driver laptop tentunya sangat penting untuk kita yang memiliki laptop. Tanpa adanya driver, komponen-komponen laptop tidak akan berjalan dengan baik. Seperti halnya VGA, Chipset, Wireless, Bluetooth, dan lain sebagainya. Terkadang kita dibuat bingung ketika CD dari driver laptop hilang. Sebenarnya jika kita tahu merek dari laptop kita dan serinya,...
Read more ...
Wednesday, 19 June 2013

Mengatasi Gambar Thumbnails Tidak Muncul Di Windows 7

Mengatasi gambar yang tidak muncul dalam mode thumbnail sebenarnya tidak terlalu sulit. Namun memang terkadang kita dibuat bingung, padahal file gambar sama sekali tidak rusak. Kejadian ini banyak ditemui di sistem operasi windows 7. Seperti beberapa waktu yang lalu teman saya mengalami hal seperti ini dan kebingungan bagaimana cara mengembalikannya...
Read more ...
Tuesday, 18 June 2013

Koneksikan Modem Smartfren Tanpa Software Bawaannya

Modem Smartfren Koneksikan modem smartfren tanpa software bawaannya mungkin sudah tidak menjadi sesuatu yang sulit lagi. Terus terang saja ketika saya menggunakan modem smartfren permasalahan ini biasanya berulang-ulang. Ketika saya menancapkan modem ke laptop saya kemudian aplikasinya tidak muncul secara otomatis dan harus dijalankan secara manual. Namun...
Read more ...
Sunday, 16 June 2013

Cara Mengganti Skin Rainmeter

Rainmeter adalah salah satu aplikasi gratis yang digunakan untuk mempercantik tampilan desktop. Dengan menggunakan skin yang telah disediakan oleh beberapa website, kita tidak perlu membuat kode skin untuk rainmeter tersebut. Namun terkadang bagi kita yang pertama kali menggunakan aplikasi rainmeter ini akan terasa bingung ketika kita hendak mengganti...
Read more ...
Friday, 14 June 2013

Membuat Disk Reset Password Windows 7 (Password Log On)

Password memang dibutuhkan untuk mengamankan komputer kita dari jangkauan orang-orang yang tidak dikehendaki. Mereka yang berpotensi mengacak-ngacak isi dari komputer kita seharusnya tidak memiliki akses masuk ke akun komputer kita. Mereka harus mempunyai akun mereka sendiri dengan kewenangan terbatas, misalnya Guest. Dalam hal ini anak-anak tentunya...
Read more ...
Thursday, 13 June 2013

Membuka Command Prompt Dengan Cepat

Command prompt dapat kita buka dengan cepat tanpa membuka aplikasi Run kemudian mengetik cmd. Terkadang command prompt dibutuhkan untuk cek ip address, test ping, atau mungkin menjalankan script dan semacamnya. Untuk membukanya dengan cara yang lebih cepat tanpa harus mengetik, ada langkah-langkahnya tersendiri dan sangat simpel. Jika kita merupakan...
Read more ...
Wednesday, 12 June 2013

Konversi Tabel Ke Teks Di Microsoft Word 2007

Jika kita mempunyai tabel dengan garis-garis horizontal dan vertikal, dan kemudian kita ingin menghilangkannya dan membuatnya seperti teks biasa mungkin itu merupakan sesuatu hal yang tidak sulit. Tidak sulit jika kita menggunakan menu yang sudah disediakan di microsoft word 2007. Ada satu menu di microsoft word yang berfungsi untuk mengkonversi tabel...
Read more ...
Monday, 10 June 2013

Cara Menggunakan Watermark Di Ms. Word 2007

Watermark merupakan tulisan transparan di belakang tulisan utama di Ms Word dan digunakan untuk menandai halaman/kertas hasil print. Watermark default yang ada di Windows bertuliskan, CONFIDENTIAL, DO NOT COPY. Kita dapat menambahkan watermark dengan kata-kata kita sendiri di custom watermark. Atau kita juga dapat menggunakan file gambar untuk memberikan...
Read more ...
Saturday, 8 June 2013

Mengatur Letak File Download Di Google Chrome

Aktifitas internet tentunya sering diselingi aktifitas unduh file. Dalam proses mengunduh kita dapat menggunakan software bantuan seperti Internet Download Manager dan aplikasi lain yang berfungsi sama. Namun, disaat kita tidak menggunakan aplikasi tambahan, browser yang kita gunakan yang melakukan aktifitas unduh tersebut. Seperti yang kita ketahui,...
Read more ...
Friday, 7 June 2013

Cara Save As PDF Dari Word

Kebutuhan akan konversi format word ke PDF terkadang menimbulkan masalah, yaitu ketika kita tidak mengetahui bagaimana cara melakukannya. Fitur Save As yang ada di microsoft Word secara default tidak menyediakan menu untuk meyimpan pekerjaan di word ke format PDF. Sehingga terkadang menyulitkan si pengguna word bagaimana menyimpan hasil pekerjaannya...
Read more ...
Wednesday, 5 June 2013

Mempercepat Performansi Windows 7

Menjengkelkan ketika kita menemui Windows 7 kita berjalan dengan lambat. Hanya beberapa program yang terbuka pun, windows berjalan tidak responsif. Akan lebih murung lagi jika kita melihat spesifikasi laptop atau komputer kita, read access memory 1 GB, dengan prosesor intel dual core. Spesifikasi tersebut masih lebih baik jika dibandingkan dengan...
Read more ...